fbpx
Cara Melakukan Segmentasi Berdasarkan Lokasi dengan Fitur Geolocation di KIRIMEMAIL

Cara Melakukan Segmentasi Berdasarkan Lokasi dengan Fitur Geolocation di KIRIM.EMAIL

Pada artikel sebelumnya, kami sudah membahas tentang segmentasi pasar di era digital. Jika Anda belum membaca, silakan Anda klik pada link berikut ini => Segmentasi Pasar Berdasarkan Letak Geografi Di Era Digital Marketing.

Pada artikel kali ini, kita akan melanjutkan pembahasan yang kemarin dengan lebih detil lagi yaitu segmentasi pasar dengan email marketing. Artikel ini kami beri judul Cara Melakukan Segmentasi Berdasarkan Lokasi dengan Fitur Geolocation di KIRIM.EMAIL. 

Segmentasi di email marketing

Umumnya, segmentasi di email marketing yang paling sering digunakan oleh para email marketer adalah berdasarkan behavior/ perilaku.

segmentasi pasar

Segmentasi tersebut contohnya seperti siapa saja yang membuka email dan siapa saja yang tidak. Lalu bisa juga segmentasi terhadap siapa saja yang melakukan klik email Anda dan siapa saja yang tidak. Ini bertujuan untuk melakukan filter atau penyaringan terhadap email berikutnya agar hasilnya lebih tepat sasaran dan efektif.

Dan sekarang, di KIRIM.EMAIL ada fitur baru bernama Geolocation. Dengan fitur ini Anda bisa melakukan segmentasi berdasarkan lokasi dari setiap list email Anda. Sehingga email yang Anda kirimkan bisa lebih personal lagi hingga lokasi dimana mereka tinggal.

Bagi Anda yang belum pernah menggunakan segmentasi email berdasarkan lokasi ini mungkin tidak pernah terbayangkan seperti apa cara menggunakannya.

Namun Anda jangan khawatir, karena kami sudah membuat video Cara Melakukan Segmentasi Berdasarkan Lokasi dengan Fitur Geolocation di KIRIM.EMAIL khusus untuk Anda.

BACA JUGA :   Cara Mendapatkan Subscribers Berkualitas Tinggi

Untuk itu Anda bisa menyimaknya melalui video berikut ini. Sehingga Anda bisa langsung mendapatkan gambaran yang jelas mengenai segmentasi berdasarkan lokasi ini dan gambaran tentang fitur Geolocation.

Bagaimana? Anda sudah jelas kan mengenai segmentasi dan juga fitur Geolocation ini?

Jika Anda tertarik dengan fitur terbaru dari KIRIM.EMAIL ini, Anda bisa mendapatkannya disini. atau langsung klik gambar di bawah ini :

geolocation

Jika ada pertanyaan, saran atau kritik, silakan tulis di kotak komentar di bawah ini. Dan bagikan tulisan ini di akun sosial media Anda supaya teman-teman Anda juga bisa mendapatkan manfaat yang sama.

Artikel tentang Cara Melakukan Segmentasi Berdasarkan Lokasi dengan Fitur Geolocation di KIRIM.EMAIL ini dipersembahkan oleh KIRIM.EMAIL – Layanan Email Marketing dan Autoresponder Terbaik di Indonesia.

Muhammad Sholeh

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *